Teori Mimesis dan Teori Significant form

Riswanto
202146500949
R3L

Filsafat seni

1. Analisis poster film
     

Dilihat dari teori Mimesis:
Terdapat Ilustrasi rumah, pegunungan dan danau yang menggambarkan lingkungan pada  poster ini

Dilihat dari teori Significant form:
Terlihat dari warna yang dipakai cerah ciri khas pedesaan dan font rata tengah yang tidak kaku di poster ini menggunakanprinsip keseimbangan. 


2. Analisis Flyer


Dilihat dari teori Mimesis:
  Terlihat dari gambar peta dunia yang menjadi gambaran dari lingkungan yang dipakai sebagai representasi komunikasi yang mampu mencakup dunia. 

Dilihat dari teori Significant form:
Terlihat dari ilustrasi mengambil warna dasar hitam gelap dan juga terdapat garis-garis warna terang yang menggambarkan kecepatan komunikasi dan dari segi typography-Nya menggunakan tulisan yang formal. 


3. Analisis Ilkan

Dilihat dari teori Mimesis:
Dengan background terang dan juga botol yang seolah-olah menabrak air memberikan kesan kesegaran dengan meminumnya. 

Dilihat dari teori Significant form:
Terdapat tulisan yang berwarna hijau yang berlawanan dengan background yang terang  dan mudah terbaca oleh para konsumen. 

Komentar

Postingan Populer